Kebutuhan Ruang

Didalam perancangan besaran masing-masing unit hunian akan digunakan peraturan HR (habitation room) pada bangunan komersial. Selain itu dalam merancang sebuah bangunan sangat diperlukan
programming, hal ini dilakukan agar dapat mengetahui kebutuhan ruang serta pengorganisasian pada tiap ruangnya. Dibawah ini tabel kebutuhan ruang menurut kelompok kegiatan.

Tabel 2.10 Kebutuhan Ruang Menurut Kelompok Kegiatan








































2.9.1. Kebutuhan Ruang Dalam Unit Hunian

Di dalam apartemen hal yang paling penting adalam ruang hunian yang berfungsi sebagai tempat tinggal bagi para penghuninya. Selain itu berdasarkan fungsi dan sifatnya ruang ruang di dalam apartemen dapat dikelompokan menjadi beberapa
bagian yaitu :
1. Ruang tamu
Ruang tamu adalah bagian dari sebuah unit hunian yang berfungsi sebagai tempat untuk menerima tamu baik itu teman maupun keluarga.
2. Ruang makan
Ruang makan adalah bagian dari sebuah unit hunian yang sangat penting, intensitas kegiatan yang dilakukan tergantung pada kegiatan yang dilakukan oleh para penghuninya, akan tetapi fungsi ruang makan pada apartemen mahasiswa tidaklah terlalu penting seperti ruang makan yang terdapat di dalam apartemen pada umumnya.
3. Ruang kerja
Ruang kerja yang terdapat dalam sebuah apartemen mahasiswa lebih menekankan sebuah privasi dimana ruang kerja ini dilakukan oleh mahasiswa .
4. Teras (balkon)
Teras terdapat pada sebuah apartemen berfungsi sebagai ruang untuk bersantai bagi para penghuninya, penambahan teras ini sendiri dapat memberikan sebuah nilai lebih dari apartemen dimana dapat menciptakan sebuah ruang terbuka privasi.

2.9.2. Pengertian Apartemen Mahasiswa

Berdasarkan beberapa kriteria dan penjelasan yang sudah di terangkan pada point-point diatas, maka yang dimaksud dengan apartemen mahasiswa adalah sebuah bangunan bertingkat yang dibangun dalam satu lingkungan bangunan yang terdiri dari banyak kamar yang dihuni satu atau beberapa mahasisw.a yang tinggal di dalam satu kamar/unit, serta memiliki fasilitas sarana dan prasarana yang mewadahi apartemen tersebut.

2.10. Tinjauan Preseden (Objek Sejenis )

Sunday Apartemen
Sunday Apartment merupakan apartemen yang memiliki 237 unit yang terdiri dari apartemen satu, dua, dan tiga kamar tidur serta dilengkapidengan fasilitas kolam renang, spa, dan area hiburan. Sunday Apartmentmerepresentasikan sebuah hunian yang bisa didapat dengan budget rendahtanpa merendahkan kualitas desain atau dampak lingkungannya. SundayApartment mengundang para penghuni untuk merasa menjadi bagian darisebuah komunitas, dengan pilihan untuk bersosialisasi di area rekreasibersama, sambil tetap menawarkan kenyamanan dan privasi.
https://www.google.co.id/url?sa=i&rct=j&q=&esrc=s&source=images&cd=&ved=0ahUKEwiHivvTifLVAhXDqI8KHV_KBUUQjhwIBQ&url=http%3A%2F%2Fwww.archdaily.com%2F409138%2Fsunday-apartments-woods-bagot&psig=AFQjCNHWWvvU5qv_mZprvYmGzv8A1fFUxA&ust=1503739856365257



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sistem Pengelolaan Apartemen Mahasiswa

contoh Surat Kontrak Kerjasama per termin